Ahli Nomor Satu Keluarga Kerajaan (1)

Selain itu, masih ada Sekte Spiritual di belakang Keluarga Kerajaan, jadi bahkan jika kekuatan Yun Luofeng yang tangguh, dia tidak bisa dibandingkan dengan monster besar seperti Sekte Spiritual.

Tangan Yun Luofeng dengan lembut membelai Hamster pencari emas, Milk Tea, yang keluar dari lengan bajunya saat ekspresi acuh muncul di alisnya yang sedikit terangkat. "Selama bertahun-tahun, sebagai Jenderal dari Kerajaan Longyuan, kakekku menjaga perbatasan selama bertahun-tahun dan orang tuaku bahkan mengorbankan hidup mereka untuk negara. Namun, kau sebagai penguasa Kerajaan, tidak hanya kau bernafsu dengan kecantikan, kau juga orang yang kejam dan tolol, memberikan kepentingan ke orang-orang yang licik dan mengabaikan suara bawahanmu yang benar-benar setia! Bagaimana kau tidak menyakiti hati rakyatmu? Oleh karena itu, aku datang menggantikan kakekku untuk memberimu pelajaran!"

"Keke!"