"Kai, sebaiknya kamu berhenti saja " ucap heidy di telepon, "dia sudah terbiasa dengan kehidupannya yang sekarang jadi kita tidak perlu mengubahnya "
"Mungkin saja dia berbuat seperti itu karena kehadiran kita " lalu heidy kembali berkata pada kai yang masih mendengarkannya di telepon.
Kai terdiam untuk beberapa saat sebelum akhirnya dia mengatakan sesuatu, "apa yang harus kita lakukan sekarang? "
"Kamu tahu aku tidak pernah bisa melihatnya seperti itu walaupun selama ini dia tidak pernah mengingatku " sambung kai pada heidy.
"Iya, kamu memang seperti itu " ucap heidy menanggapi kekhawatiran heidy.
Jika kai memilih untuk menemani ibunya itu di rumahnya, heidy lebih memilih kata hatinya yang tidak ingin menemuinya lagi setelah kesan pertama yang di dapatkannya ketika bertemu dengan louisa yang angkuh.