hold me tight

terbangun dengan rasa lelah, mau tak mau harus bangun karena saat ini ia sudah terlambat. apa yang akan terjadi jika ia terlambat lebih lama lagi?

.....

aula pusat NS high school di penuhi oleh siswa siswi baru untuk pembukaan MOS(1)

...

di hari pertama MOS krysal terlambat 47 menit lebih 2 detik, "bagimana saya bisa bergabung dengan siswi lainnya?" "jika saya bergabung dengan lainnya, maka akan terlihat langsung oleh kakak OSIS yang membina, jika tidak, kemana saya akan pergi? dan bagaimana kesan pertama teman teman terhadap saya, apabila di hari pertama saya sudah absen?" pikir krystal

..

krystal mengendap endap hendak pergi, dan

"braaak"

kepalanya membentur sesuatu, saat dia mendongak, dia hanya nyengir.

"kamu tidak punya mata ya?" kata krystal.

"bodoh" dengan acuh tak acuh, kata orang itu.

"siapa orang ini?" ucap krystal dalam hati

*1. Masa Orientasi Siswa biasa di sebut masa pengenalan