Love Rat

Love Rat

General1 Chapters5.0K Views
Author: ikyamelia
(not enough ratings)
Overview
Table of Contents
Synopsis

Naina Gentari tahu dia tidak secantik gadis populer di sekolahnya. Ia tidak punya teman makan siang bersama selain Lukas, sahabat yang ia kenal sejak kecil.



Namun sore itu Aksara Wirya mengubah keseluruhan hidup Naina. Ketenangan gadis itu sirna berganti dengan letupan-letupan kecil di setiap momen dirinya bersama Aksa.



Dengan Aksa, Naina belajar berbagi. Dan dengan Aksa, Naina belajar bagaimana untuk saling percaya.



***

Love Rat (idioms) = Somebody who cheat on his/her partner



Copyright @2019

Riz Amelia

0 Reviews
(not enough ratings)
Translation Quality
Stability of Updates
Story Development
Character Design
World Background
Share your thoughts with others