I'm just...

Fernando yang baru saja menginjakkan kakinya di halaman mansion besarnya nampak terkejut ketika mendapatkan pesan dari Tobias, dalam pesan itu Tobias menunjukkan foto dan video tentang situasi terkini di rumah Markus Lim. Dimana terlihat jelas dalam video itu Amelia Smith terkapar tanpa nyawa di lantai dengan kepala berlubang dan tanpa memakai pakaian selembar benangpun, Tobias juga menunjukkan kondisi mayat Markus Lim yang mengenaskan. Tertusuk sextoys di matanya yang mengakibatkan ia harus meregang nyawa. 

"Masuklah Justin, aku perlu bicara dengan Tobias. Cari informasi di rumah sakit dari Harry,"ucap Fernando pelan, seraya melepas dua kancing kemejanya yang membuat dada bidangnya terlihat jelas.

"Siap Tuan." Justin menjawab dengan cepat titah dari Fernando.