Cinta Semi

Cinta Semi

Urban10 Chapters38.6K Views
Author: WiddyWierft
(not enough ratings)
Overview
Table of Contents
Synopsis

Ketika sahabat baik Dima menyarankannya berpacaran, Dima menolak mentah-mentah. Ada hal yang lebih penting daripada pacaran. Karena itulah dia belajar terus-menerus tanpa kenal lelah mengejar impiannya untuk menjadi seorang dokter. Sebuah ambisi yang tidak banyak orang tahu. Namun takdir berkata lain. Seorang gadis yang selalu tidur di perpustakaan menarik perhatiannya. Gadis misterius serta penyendiri. Awalnya hanya berniat membantu, tetapi tanpa disadari semakin terjerumus. Bisakah Dima melewati ujian ini? Haruskah cita-cita dikorbankan ketika cinta hadir? Dan apakah Dima yakin tahan menghadap rahasia gadis tersebut?

0 Reviews
(not enough ratings)
Translation Quality
Stability of Updates
Story Development
Character Design
World Background
Share your thoughts with others