Become a Werewolf Mate(Indonesia)

Become a Werewolf Mate(Indonesia)

Fantasy3 Chapters62.1K Views
Author: Mitsuki776
(not enough ratings)
Overview
Table of Contents
Synopsis

Sia Cristalye, adalah seorang gadis cantik yang berasal dari Sekolah Menengah Keatas. Dia adalah gadis yang sangat benci dengan sesuatu yang berbau mustahil.



Hidupnya semula baik-baik saja, hingga sebuah kejadian mengharuskanya berbuat suatu kesalahan dan harus di pindahkan dari sekolah itu. Namun siapa sangka, dia malah di pindahkan ke sebuah sekolah dengan nuansa yang sangat aneh. Sekolah itu hanya di tempati oleh beberapa siswa saja.



Namun, ketika Sia memulai sekolah barunya, dia menyadari suatu hal bahwa seluruh siswa dari sekolah itu bukanlah manusia, melainkan manusia werewolf.



Sia ketakutan, untungnya dia di temani oleh teman baiknya yaitu Rani.



Tiba pada saat bulan purnama, Sekolah itu mengharuskan seluruh muridnya hadir ke sekolah untuk pelantikan werewolft yang sudah mencapai batas umur 18 tahun.



Namun siapa sangka, di pelantikan itu seorang manusia werewolf terhebat menemukanya sebagai matenya.



Bagaimana kehidupam Sia selanjutnya

Akankah dia akan baik baik saja menjadi Mate seorang manusia serigala?

0 Reviews
(not enough ratings)
Translation Quality
Stability of Updates
Story Development
Character Design
World Background
Share your thoughts with others