Chapter 136 Awal Perang besar Alam semesta kedua

Ame Ryusaki yang saat ini berganti nama menjadi Banyu tirta cahya purnama. Setelah pertarungan yang menentukan seluruh alam semesta pertama antara Ame Ryusaki Maharaja ke 5 Kerajaan Garuda Andromeda melawan Sahamaru Sang Raja Iblis Kerajaan Iblis neraka dengan kemenangan Ame Ryusaki dan meninggalnya Sahamaru.

Pertarungan mereka berlangsung selama 500 tahun

Diantara perang itu melibatkan banyak orang dan seluruh makhluk hidup di Galaxi Andromeda dan Galaxi bimasakti. Perang itu sangat menghancurkan dari 100 orang yang bertempur hanya seorang yang hidup.

Perang itu diikuti seluruh aliansi dari berbagai golongan dari seluruh Kerajaan- kerajaan di lima galaxi besar yaitu Galaxi Bimasakti7, Galaxi Andromeda, Galaxi Trianggulum, Galaxi M 340 Alpha1 dan Galaxi Sirius. Ame Ryusaki mengumpulkan ke lima sahabatnya yaitu Kuzaki dan Inoe dari Kerajaan Naga barat dan Istana Kerajaan langit nirvana, Ryuzaki dari Kerajaan Naga Timur, Amaterasu Fuji yuma Kerajaan Garuda Andromeda isteri Ryuzaki.

Sumadara dari Kerajaan Lubang dunia orion. Kerajaan kuno ini bangkit kembali setelah seratus ribu tahun menghilang. Bersama Kenji akirayama dan Dewatri mika dari Kerajaan langit ke tujuh. Dewi bumi Kaguya yuki murayama, Dewi Naga langit Kaguya akemono yume, Anne Ratu Dewi Naga kerajaan Naga Ilahi laniakea dan Ame ryusaki sebagai Maharaja generasi ke lima Kerajaan Garuda Andromeda.

Sahamaru juga mengumpulkan sekutu Kerajaan Iblis mereka adalah Fujita yui sebagai Permaisuri Naga kekacauan dari Istana Dewa kiamat. Dia bersama Sang suami Dewa kiamat Kenji kira datang bersama Kaisar Dewa kegelapan Gelap permana dan Permaisuri Dewi Naga kekacauan dan Permaisuri Dewi Naga kiamat.

Mereka mulai mempersiapkan pasukan untuk pergi berperang.

Kerajaan Garuda Andromeda

Pertemuan besar terjadi disana mereka membahas perang besar yang akan terjadi. Disana berkumpul orang-orang yang merupakan sekutu dari Ame Ryusaki. Mereka mulai membahas rencana pertempuran besar yang akan datang.

Pasukan dibagi menjadi 5 Resimen dengan satu Jendral yang memimpin pasukan. Jendral pertama yaitu Kuzaki memimpin 5ribu pasukan angkatan darat dengan persenjataan lengkap. Jendral ke dua Ryuzaki dengan 15 ribu pasukan angkatan udara dengan Para Ksatria naga sebagai wakil jendral. ke tiga Sumadara sebagai Laksamana agung angkatan laut dengan 30 ribu pasukan angkatan laut dengan bantuan 3 Laksamana memimimpin 10 ribu pasukan.

Mereka meminta bantuan dari klan primordial yang masih tersisa disana. Setelah pertarungan antara Dewi Iblis sejati melawan permaisuri Naga kiamat 150 juta tahun lalu. Perang pertama di alam semesta pertama iniemghancurkan Kerajaan Naga Ilahi yang dipimpin Kaisar Naga Ilahi Cahaya Permana Esa tunggal.

Perang ini bermula dari perebutan kekuasaan atas tanah yang dimiliki oleh Kerajaan Naga Ilahi yang di klaim oleh Kaisar Dewa Iblis Sahashi Inamaru.

10 ribu setelah perang besar Alam semesta pertama

Kerajaan Iblis Neraka Tanah terlarang Istana Dewi Iblis sejati Sahashi yui. Dia sudah bangun dari tidur panjangnya selama 10 ribu tahun. Setelah dia dikalahkan Oleh Kaisar Dewa Naga Cahaya Permana Esa tunggal. Di Kerajaan Naga Ilahi terdapat tiga Permaisuri yaitu Permaisuri Dewi Naga Malapetaka Amonyesta ryu Shinjie, Permaisuri Dewi Naga Cahaya Amyesta ryu Shinnie dan Permaisuri Dewi Naga Kegelapan Ametyse ryu Jinnie. Ketiganya memimpin wilayah mereka masing-masing dibawah Kaisar Agung Naga Ilahi. Di Lima Alam semesta saat itu hanya terdapat dua Kerajaan besar yaitu Kekaisaran langit ketujuh dan Kerajaan Dewa Iblis. Dua Kerajaan ini merupakan Gabungan dari beberapa klan kuno.

Yaitu Klan Dewa, Klan Primordial dan Klan Naga Ilahi mereka membentuk Kekaisaran Langit ketujuh sementara Klan Iblis, Klan Monster, Klan Dewi Jatuh membentuk Kerajaan Iblis Neraka.

Kedua Kerajaan ini saling berperang memperebutkan wilayah yang subur. Mereka menempatkan beberapa prajurit untuk menjaga perbatasan antar kerajaan.

Di Setiap perbatasan di jaga 10 ribu prajurit dipimpin satu panglima Perang dengan dua sampai empat wakil Panglima. Panglima perang biasanya berpangkat Jendral. Tetapi ada kasus khusus dimana Panglima perang di jabat oleh seorang Kaisar.

Selama perang besar pertama di Alam semesta. Kerajaan Iblis neraka memulai invasi mereka ke beberapa Kerajaan di Galaxi Bimasakti dan Galaxi Andromeda. Saat itu kedua galaxi belum memiliki seorang Kaisar Agung yang menguasai Galaxi itu.

Kedua Galaxi tersebut masih merupakan kekuasaan Kaisar langit.

Kerajaan Langit ke tujuh

saat ini sudah bermunculan para pendekar pembunuh Naga yang dipimpin oleh Shinta shiro yuma. Dia ingin menguasai kembali Istana Naga langit peninggalan Sang Ibu Dewi Naga langit utama. Dia ingin mengambil warisan peninggalan Sang Ibu untuk membantu suaminya Sahamaru melawan Ame Ryusaki dan sekutunya.

Sementara di Kerajaan Naga Ilahi Laniakea.

Anne yume yuki sudah menjadi Pewaris kerajaan Naga Ilahi yang dahulu di pimpin Kaisar Dewa Naga Ilahi Cahaya Permana esa tunggal dan Permaisuri Dewi Naga cahaya Ametyse ryu Shinnie. Dia bersama lima Dewi Naga saat ini Shioi ran Dewi Naga keputusasaan, Ayamure Dewi Naga tak terbatas, Yuki motto Dewi Naga kegelapan, Sakura yuki Dewi Naga Harapan dan Kaguya akemono Dewi Naga langit utama.

Mereka mengadakan pertemuan darurat mengenai Perang yang terjadi di Kerajaan Garuda Andromeda. Pasukan Iblis Sahamaru bersama 7 Pangeran neraka menyerang ke dua belas gerbang penyegel langit Istana Kerajaan Garuda Andromeda.

Pertempuran besar terjadi saat ini. Lucifer Salah satu pangeran Iblis Neraka. Menyerang gerbang utama Istana Kerajaan Garuda Andromeda yang dipimpin Salah satu Jendral penjaga gerbang Min lie. Penyerang secara tiba-tiba menyebabkan banyak korban yang jatuh di pihak Istana Garuda Andromeda.

Ini juga menyebabkan meninggalnya salah satu Jendral penjaga gerbang istana Liu xie.