Chapter 139 Kehendak Kaisar

Sahamaru kembali melakukan peretasan tertutup setelah dikalahkan oleh Ame Ryusaki dalam perang besar alam semesta pertama. Dia mempelajari kembali kitab Naga kembar jilid ke 28 dan ke 29 Kitab Naga berhenti dan Kitab Dewi Naga malapetaka.

Kitab Naga kembar jilid ke 28, 29 dan 30 merupakan tiga jilid kitab terlarang yang berbeda dari jilid kitab naga kembar yang lainnya. Kitab Naga kembar terdiri atas 30 jilid yang terdiri dari 15 Jilid awal dan 15 Jilid akhir. 

Kitab ini bisa dibagi lima bagian. Lima bagian pertama berisi pelajaran tentang asal usul muasal bangsa nada, jilid 6 sampai jilid 10 berisi pelajaran kekuatan lima elemen naga, ilmu kedokteran dan obat-obatan, Kitab Naga kembar jilid 11 sampai 15 merupakan kitab yang mengandung Ilmu metafisik dan spiritual.

Sumadara saat ini berada di Kerajaan langit surgawi. Dia merupakan Ayah dari Ratu Dewi langit saat ini. Menjadi salah satu dari lima Panglima Kerajaan Langit Surgawi. Setelah perombakan besar yang dipimpin Kaisar surgawi tak bertanding Raja para Dewa dan Naga Kenji akirayama. Kehendak kaisar telah muncul di alam semesta. Sudah dua puluh empat Kaisar agung yang memerintah Alam semesta dari masa lalu sampai saat ini. Menunggu satu lagi Kaisar Agung terakhir. 

Sosok pembimbing yang akan membuat alam semesta makmur. 

Kehendak Kaisar Agung telah muncul kembali di alam semesta. Setelah 100 ribu tahun menghilang dari kehidupan. Mereka selalu datang dan pergi untuk mencari pencerahan tentang kehendak Kaisar.

huhuhu Seorang wanita menangis karena kehilangan puteranya. Tangisan menyayat hati itu menggetarkan dunia bawah dan Neraka. Dari ketegangan sahamaru melihat sang Wanita.

Perjalanan Sahamaru ke perbatasan antar Alam semesta tidaklah mudah. Dia selalu melewati jalan tersulit diantara 72 jalan.

Pertama kali dia bertemu dengan Shinta Shiro yuma Puteri dari Maharaja Adipati raksa dan Dewi Naga utama Kaguya akemono yume saat mereka berada di Perbatasan antara Alam Iblis dan Alam Dewa. 

Shinta merupakan Satu dari Dua belas Dewi tertinggi saat itu. Perjalan mereka banyak mengalami berbagai masalah. Salah satunya adalah ketidakpercayaan salah seorang petinggi Alam Iblis yang bersama Sahamaru. Karena kedatangan Salah satu Dewi Tertinggi merupakan ajakan untuk menggerakkan.

Shinta datang untuk bernegosiasi dengan Sahamaru.

Kerajaan Garuda Andromeda 

Satu dari lima Kerajaan besar di seluruh Alam semesta. Kerajaan ini memiliki banyak benda mustika dan Kitab-kitab suci agama. Mereka juga di jaga para Wali dan Peneta Agung serta 12 Penjaga Gerbang penyegel Iblis.

Seratus ribu tahun yang lalu 

Perang Lima Alam terjadi di Kerajaan ini. 

Saat itu Kerajaan dipimpin oleh Kenji Shiro Akira yama merupakan Raja pertama Kerajaan Garuda Andromeda merupakan menantu pertama Maharaja Adipati raksa. Sebagai menantu pertama dia mendapat satu hak istimewa untuk mendapat kekuatan sejati dan menjadi Kaisar Agung. Di Klan Naga Ilahi hanya satu yang telah menjadi Kaisar Agung dia alah Kaisar Naga Ilahi Dewa cahaya Permana esa tunggal.

Sementara itu puncak ke pemimpinan Lima alam jatuh ke tangan Shinta shiro yuma. Dia telah berhasil menjadi satu dari lima Dewa bintang yang merupakan 12 Dewa tertinggi di alam semesta.

Bahkan Kaisar surgawi tidak dapat langsung memanggilNya ketika terjadi masalah di Alam raya.

Waktu berlalu sangat cepat. Setelah Shinta memasuki alam transenden. Dia bersiap kembali ke Kerajaan Neraka untuk memimpin mereka menuju kemakmuran sekali lagi.