8

Matahari sudah terbenam disaat mereka mulai menyatakan perasaan mereka saat itu . Tak lama mereka berdua memutuskan untuk pulang karena sudah hampir malam .

"Hey... prill pulang yuk, sudah hampir malam nih, nanti mama kamu khawatir lagi sama kamu yuk " tanya Ali

" yaudah yuk honey, nanti mama nyariin aku lagi " ujar Prilly

" aku senang banget hari ini honey, aku makasih banget sama kamu untuk hari ini " ucap Prilly.

" apapun akan ku lakukan demi kamu, apapun agar kamu bahagia, apapun " ucap Ali

Sesampainya Prilly dirumahnya , Ricky menyambut Ali dan Prilly

" kakak ... " ucap Prilly berlari menghampiri kakaknya.

" hey... jangan lari dong , nantin kamu jatuh " ucap Iki

" aku bahagia banget kakak hari ini , Ali buat aku bahagia kak, aku sayang sama dia " ucap Prilly pada kakaknya

" kakak senang lihat kamu bahagia " ucap kakaknya.

" kak,mama mana?" Tanya Prilly

" mama ada di dalam " ucap Iki

" yaudah aku mau kedalam dulu yah kak , yuk li masuk dulu " ucap Prilly

" li .. gw mau ngomong sama lo " ucap Iki

" ngomong apa kii ??" Tanya Ali

" makasih yah li ,udah buat Prilly bahagia " ucap Iki

" santai ajah kii , gw sayang sama dia , gw gak akan buat dia sedih , gw akan selalu buat dia bahagia " ucap Ali

" yaudah yah gw balik duluan yah kii , jaga Prilly kalo gw gak ada oke " ucap Ali kemudian menepuk bahu Iki.

" pasti li , pasti " ucap iki

*****

" Prill , aku bahagia kalau kamu bahagia, tapi aku takut kalau kamu pergi dari aku Prill, aku takut kamu kecewa sama aku , aku takut kamu kecewa saat ingatan kamu kembali . Aku gak mau semua itu terjadi " ujar Ali

Tak lama Ali pun sampai dirumahnya.

" gimana li kondisi Prilly ??" Tanya Kaia

" udah baikan kai , dia udah mulai mengingat sesuatu " ucap Ali

" syukurlah kalau Prilly sudah mulai mengingat sesuatu " ujar Kaia

" Kai , mama mana ??" Tanya Ali menanyakan keberadaan mamanya tercinta.

" di dapur deh li kayaknya "ucap kaia.

" yaudah deh kai , gw mau ketemu mama dulu. Byeee " ucapnya

Ali menuju dapur untuk memastikan apa mamanya ada disana atau tidak

" mah.. " panggil Ali

" mama " lanjutnya

" iya sayang , kamu udah pulang " tanya mama Resi

" iya mah , Ali laper mah " manja Ali pada mamanya.

" iya iyaa nih

, mama udah buatin kamu nasi goreng , dimakan nih " mama Resi menyodorkan nasi goreng.

" asikkk... enak nih pasti , mama yang buatin lagi " ucap Ali seperti anak kecil.

" li.. gimana keadaan Prilly ??" Tanya mama Resi

" dia baik baik ajah mah ,dia juga udah mulai mengingat sesuatu" jawab Ali sembari memakan masakan mamanya.

" gimana hubungan kamu sama Prilly sekarang ?" Tanya mama Resi.

Ali yang sedang memakan nasi goreng itu tersedak mendengar ucapan mamanya

Uhuk... uhuk... uhuk...

"Hey... li makannya pelan pelan dong, nih minum dulu " mama Resi menyodorkan air.

"Gimana ??" Tanya mama Resi

" gimana apanya ??" Tanya Ali balik

" hubungan kamu sama Prilly , bukannya kamu marah banget yah sama dia? Hah?" Mama Resi bertanya tanya.

" sekarang, Ali sudah tau yang sebenarnya mah . Prilly itu ninggalin Ali bukan karena cowo lain tapi karena Prilly mempunyai penyakit , ada tumor ganas yang berada dikepalanya , dan cowo yang Ali sangka kekasih Prilly ternyata kakaknya dan Prilly ninggalin Ali karena dia harus melakukan operasi pengangkatan tumor yang ada dikepalanya . Ali nyesel banget mah, Ali gak ada saat Prilly butuh Ali , Ali malah mikir yang engga- engga sama Prilly , dan sekarang Ali akan selalu ada buat Prilly , Ali gak akan biarin ada yang nyakitin Prilly, Ali akan selalu jagain Prilly, Ali akan selalu ada disamping Prilly saat Prilly sakit sampai sembuh mah, karena ali sudah janji sama Prilly . Ali cinta sama Prilly mah, Ali sayang sama dia . Ali akan lakuin apapun agar Prilly itu bahagia " ucap ali panjang lebar.

" Mama bangga sama kamu sayang " ucap mama Resi sambil mencium kening Ali

" Mah, apa yang akan terjadi kalo Prilly udah inget semuanya . Apa Prilly bakalan benci sama Ali . Tapi Ali gak mau mah kalo Prilly benci sama Ali ." ucap Ali pada mamanya.

" kalau emang Prilly cinta, Prilly sayang sama kamu pasti dia akan ngertiin kamu sayang." jawab mama Resi.

" iya mah Ali tau tapi kalo Prilly inget pas Ali benci banget sama dia, Ali gak peduli sama dia pas kepalanya terkena bola basket demi nyelametin Ali dan Ali ninggalin dia gitu ajah tanpa nolong dia atau minta maaf sama dia " ucap Ali pada mamanya lagi.

" itu tandanya Prilly memang benar- benar sayang sama kamu dia rela kepalanya kena bola basket demi nyelametin kamu, dia rela ngorbanin dirinya agar kamu selamat li, " jawab mama Resi.

" Prilly selalu bilang dia mau ngejelasin semuanya sama Ali dan Ali lebih milih ninggalin Prilly dari pada dengerin penjelasannya mah, Ali nyesel gak dengerin Prilly , kalo Ali dengerin penjelasan dari Prilly mungkin Prilly gak akan mengalami kecelakaan mah " ucap Ali dengan wajah tertunduk.

" tapi itu kan bukan kemauan kamu tapi sudah kehendak dari tuhan , nak. Percuma kamu nyalahin diri kamu sendiri, tak ada yang bisa mengatur kehendak tuhan li, jadi sebaiknya kamu shalat gih, shalat Isya," saran Mama Resi.

" iya mah, yaudah yah mah Ali mau mandi abis itu Shalat , " ucap Ali bangkit dari duduknya.

" gitu dong anak mama " ucap Mama Resi.

Ali berjalan menaiki satu persatu anak tangga menuju kamarnya , sehabis mandi dan melaksanakan shalat Isya, lalu berdoa

" ya Allah, jika memang hamba salah jangan beri dia hukuman, kau hukum saja aku, jangan dia yang kau hukum, tolong sembuhkan ingatannya ya Allah , aku memohon kepadamu, hanya kepadamu lah hamba memohon dan hanya kepadamu lah hamba memohon. Amin yarrabbal Alamin " Ali mengadahkan tangannya berdoa kemudian meneteskan air mata.

Selesai melaksanakan shalat , Ali segera menghubungi Prilly . Ali menelfon Prilly tetapi Prilly tidak menjawab panggilan dari Ali.

" tut...." Suara handphone Ali , namun tak ada jawaban dari Prilly.

" loh kok gak diangkat sih? Kemana dia?" tanya Ali

" tut .... " Ali mencoba menelefon Prilly lagi

" loh ga diangkat ?? Apa Prilly sudah tidur?. Mungkin dia sudah tidur " ucap Ali

Mengira Prilly sudah tidur Ali pun berhenti menelefon Prilly dan mengetik sesuatu di handphone nya.

To : Chubby ♥

Yang nyenyak yah chubby bobonya , jangan lupa mimpiin aku . Aku sayang kamu love you ♥♥

Satu pesan terkirim ke nomor Prilly, dan beberapa menit kemudian ada balasan dari Prilly

" oammm..." Prilly yang baru saja terbangun dari tidurnya

" loh, panggilan tak terjawab? Ali!" Prilly memandangi handphonenya sembari tersenyum simpul.

From : My Sunshine ♥

Yang nyenyak yah chubby bobonya , jangan lupa mimpiin aku . Aku sayang kamu love you ♥♥

To : My Sunshine ♥

Maaf yah sayang , aku gak angkat telfon dari kamu , aku ketiduran 😁 . Maaf yah ganteng 😄

Ali senang Prilly membalas pesan darinya . Itu tandanya Prilly tidak apa- apa dan tidak terjadi apa- apa pada dirinya.

from : Chubby ♥

Maaf yah sayang , aku gak angkat telfon dari kamu , aku ketiduran 😁 . Maaf yah ganteng 😄

To : Chubby♥

Gak apa- apa chubby, aku Cuma mau mastiin kamu baik- baik aja , Night chubby. Love you♥

Tak perlu waktu lama Prilly langsung membalas pesan dari Ali.

To : My Sunshine ♥

Too♥ aku sayang kamu li . my beloved ♥

Karena sudah mengetahui bagaimana keadaan Prilly, Ali lega mendengarnya karena dia takut sekali jika Prilly kenapa- napa.

"Syukurlah Prilly baik- baik saja " ucap Ali.

" aku khawatir banget sama kamu Prill . Aku sayang kamu Prill " ucap Ali pelan.