27. Edward

Reni dan Edward menghampiri meja Jasmine dan Arya, "Hei Arya kenalin nih mahasiswa baru di kelas kita namanya Edward Reynaldi, "Kata Reni.

"Hai aku Arya, "Sapa Arya ramah.

"Panggil aku Rey aja, "kata Edward. mereka pun makan bersama, dan mengobrol hingga istirahat usai dan kembali ke kelas masing-masing.

********

Namaku Edward Reynaldy... Sebenarnya aku sedang mencari wanita idamanku aku berpura-pura menjadi seorang mahasiswa padahal aku adalah seorang CEO muda yang sangat kaya di Menado, aku sengaja menyamar ke Jakarta dan kuliah untuk menghilangkan kejenuhan akibat rutinitasku di Menado.

Aku senang bisa kuliah lagi.. bertemu dengan anak-anak muda membuat jiwa mudaku kembali bangkit .. sebenarnya usiaku juga masih muda dan memang lulus kuliah lebih awal... dari temanku... karena aku mengalami sekolah akselerasi, Teman-teman seusia Ku memang masih pada kuliah.