Ujian Tambahan Bagian Ke Dua

Tiga orang murid yaitu Liko, Hatmi, dan Rekfu merupakan tiga siswa yang berada di urutan terbawah dengan nilai yang tidak mencapai angka kelulusan dari nilai keseluruhannya, dan rinciannya sebenar nya tidak begitu buruk, hanya kurang beberapa point saja, namun target tetap lah target yang tidak bisa di ganggu gugat.

Mereka bertiga pun mendaftar kan dirinya kepada ibu Alexa untuk memastikan bahwa diri mereka bisa mendapatkan point lebih untuk memastikan kelulusan mereka sendiri, karena nilai mereka yang masih di bawah standar kelulusan yang harus di lakukan mereka yaitu melalu ujian tambahan yang di berikan oleh ibu Alexa.

Ibu Alexa memberikan ujian tambahan yang cukup sederhana nampak nya namun kami belum mengetahui dengan pasti, namun menurut perkiraan ku seperti nya hanya sebuah olah raga, karena letak nya di lapangan dan tidak begitu banyak orang yang ada di lapangan, namun matahari nya begitu menyengat dan sangat membuat gerah.