Jagad Raya

Jagad Raya

Teen1 Chapters1.8K Views
Author: Radde
(not enough ratings)
Overview
Table of Contents
Synopsis

Seorang Androphobia bernama Eugenia Raya, dihadapkan dengan banyak pilihan kehidupan dan cinta. Raya tidak pernah bisa dekat dengan laki-laki, masa lalu yang kelam seringkali menghantui Raya dalam bayang-bayang keputus-asaan. Beberapa kali, dia melakukan terapi, tidak sama sekali berbuah mulus dan berhasil. Raya selalu takut melihat laki-laki. Raya selalu diselimuti ketakutan.



Sampai waktu dimana Raya memasuki strata yang disebut pelajar SMA. Raya tidak bisa menghindar dari makhluk berwujud laki-laki di sekolahnya.



Belum lagi, muncul masalah terbesarnya. Kejadian kecil di koridor sekolah menjadi awal bencana itu datang dalam hidup Raya. Sosok laki-laki bernama Jagad mampu merubah tatanan hidup Raya. Beragam cara Raya lakukan untuk menghindar dari Jagad-Sang Raja Sekolah. Tapi, Raya selalu gagal.



Raya tak menyadari, semenjak bertemu Jagad, phobia yang dia miliki perlahan-lahan berkurang. Sebenarnya, efek apa yang diberikan Jagad pada Raya? Hingga membuat Raya tak mampu menghindar dari pandangan Jagad?





Copyright,



Radde

0 Reviews
(not enough ratings)
Translation Quality
Stability of Updates
Story Development
Character Design
World Background
Share your thoughts with others