Kalkulasi Cerita Nostalgia

Kalkulasi Cerita Nostalgia

Urban2 Chapters4.6K Views
Author: Lucky_Damara
(not enough ratings)
Overview
Table of Contents
Synopsis

Sekarang bukanlah waktu untuk merefleksikan kembali takdir kelam yang sudah begitu lama terkubur dingin.



Bukan juga merupakan alasan yang tepat untuk menulis riwayat atau silsilah indah yang tertanggal agar kembali utuh seperti awal mula.



Cinta tak ubahnya hanya sebentuk osmotaksis yang mudah menguap, lalu meninggalkan jejak seperti debu yang hinggap pada bingkai kaca di bilik jendela.



Hilang tak berarti ganjil, kembali tak berarti berbalik genap. Mampukah ia menghadirkan cerita baru yang bahagia dengan takdir yang telah terpaut di garis tangannya?

0 Reviews
(not enough ratings)
Translation Quality
Stability of Updates
Story Development
Character Design
World Background
Share your thoughts with others