Suara pintu yang Terbuka

(menceritakan kembali perjalanan Eiji dan juga Angga yang berada di dalam labirin saat ini)

Angga dan juga Eiji berjalan menelusuri labirin yang mereka pilih kala itu, sesekali pandangan Angga tertuju kepada Eiji yang kini berjalan namun termenung di sana, yang tentu saja membuat Angga mengetahuinya, jika Eiji tengah merasakan duka saat ini, karena orang yang ia kenal meninggal dunia karena bunuh diri, dan terlebih lelaki itu bunuh diri di dalam labirin yang mengerikan ini dengan kondisi yang juga mengerikannya. Yang pada akhirnya Angga pun menghentikan langkah kakinya dan membuat Eiji terkejut karena langkah kaki Angga langsung berhenti, yang membuat Eiji kini menolehkan pandangannya ke arah Angga yang kemudian Angga pun berucap,

"Aku rasa kedua kakiku ini sudah tidak mampu bergerak!" ucap Angga mengatakan hal itu kepada Eiji yang kini menganggukkan kepalanya menanggapi hal itu dan kemudian Eiji pun berucap,