BAB 138 - VILLA PERAWAN [BAGIAN 3]

18 tahun kemudian....

"Jadi dulu semua keluarga gue di bunuh sama hantu villa perawan kecuali nyokap gue?" tanya seorang pria.

Christopher Nolan— panggil saja Chris, siapa lagi jika bukan anak dalam kandungan Shinta 18 tahun yang lalu? Shinta melahirkan pria yang begitu tampan, sayang wanita itu tak dapat melihat sosok keturunannya yang kini semakin beranjak dewasa.