Snow Heart

Snow Heart

Urban246 Chapters57.2K Views
Author: Hana_Liana
(not enough ratings)
Overview
Table of Contents
Synopsis

Seorang gadis lugu asal indonesia bernama Neonomora Hazel memulai Kisahnya di pinggiran kota tanabe di negeri sakura

Baginya Cinta adalah hal yang harus dia hindari,gadis ceria yang takut patah hati itu,beranggapan mencari seorang kekasih baginya bukan hal yang harus di utamakan dalam hidup,Hingga perjodohan memaksanya mencari cintanya sendiri.



Darren chesna adalah pria pilihan keluarganya dengan kualifikasi sempurna seorang pria,namun Hazel bersikeras menolak perjodohan tersebut.



Rasa kagumnya pada seorang CEO muda bernama Akira Kuroba membuatnya mengenal sakitnya cinta tak berbalas untuk pertama kalinya.



Min Young Dae Seorang Produser musik asal korea selatan yang sedang dalam perjalanan bisnisnya dengan sahabat lamanya di jepang.Bermaksud bunuh diri setelah di tinggalkan kekasihnya, justru berujung kepada pertemuannya dengan Hazel dan keterlibatan dirinya dengan perjodohan Hazel. Malam bersalju menyatukan hati mereka yang tengah membeku karena kisah pilunya masing masing



Kisah cinta Hazel dan Dae di persulit dengan persyaratan sang ibu dan kembalinya mantan kekasih Dae bernama Yumiko tetsuya yang tengah mengalami permaslahan dengan pasangan barunya,membuat perjalanan cinta Dae dan Hazel semakin terjal.



Pernikahan keduanya pun terjadi dengan banyak konflik di dalamnya,Dae yang tiba tiba teringat mantan kekasihnya,hingga kehadiran Hirotada Jeaha seorang pelukis muda asal kyoto yang terus menerus memancing kecemburuan Dae karna kedekatan Jeaha dengan Hazel.



Ditemani Maeda Miura sahabat lama Hazel yang selalu bersikap dewasa dan menjadi tempat bersandar bagi Hazel,akankah Hazel bertahan dengan kehidupan rumah tangganya dengan Dae yang penuh konflik dan dramatis.

Atau dia akan menyerah dan membiarkan hatinya kembali dingin seperti dulu.



Musim dingin menjadi saksi kemanakah kepingan kepingan hati yang membeku tertuju.

4 Reviews
(not enough ratings)
Translation Quality
Stability of Updates
Story Development
Character Design
World Background
Share your thoughts with others
Liked
newest
Goose_Badoeng
Goose_Badoeng

ceritanya menarik, meski nama karakternya sangat asing di telinga, eh ya Thor itu nyisipin emot di cerita emang di bolehin?, soalnya syarat MSG kan no emot?,lah napa jadi bahas emot... semangat Thor rekomended untuk yang suka roman, ijin Add library dulu ya Thor

3 years ago
2
Iis_Ernawati_1160
Iis_Ernawati_1160

Nama tokohnya bernuansa jepang banget ya😘kece emang nih author semoga cerita akhirnya happy ending ya thour👍 cenunguuuut ya thourrr💪💪💪💪

3 years ago
2
Endora_84
Endora_84

semangat ya ... ceritanya bagus lanjut terus update babnya, semangat ... semangat ... semangat ...[img=recommend][img=exp][img=fp][img=coins]

3 years ago
1
thisisrio
thisisrio

semangat buat Hazel 🤗 ceritanya bagus banget. bikin nagih buat para pembaca. terus juga Daren si anak sombong ngeselinnya dapet banget. cocok nih buag kalian yang suka novel romance ini. rekomended 😘💐💐💐

3 years ago
0