FORSETEARS : Rebirth and Revenge

FORSETEARS : Rebirth and Revenge

Fantasy92 Chapters57.7K Views
Author: Expertarina
(not enough ratings)
Overview
Table of Contents
Synopsis

Alatariel Artanis Rin adalah seorang Ratu dan istri dari Raja Tirtanu yang bernama Ehren Enzi Alsaki. Pada tahun 1348, Alatariel dijatuhi hukuman mati oleh suaminya sendiri karena sebuah kasus. Untungnya dia berhasil kabur dan resmi menjadi seorang buronan Kerajaan Tirtanu.



Setelah menjadi buronan, hidup Alatariel berubah 180 derajat. Nasib sial terus menerus menghampirinya. Dia merasa semua kesialan itu muncul karena ulah Ehren sehingga dia menaruh dendam pada Ehren. Aiden Woody Blair adalah seorang jenderal dari Kerajaan Eldamanu. Dia membantu Alatariel untuk membalaskan dendam.



Ternyata, agenda balas dendam Alatariel berhasil menyibak tabir misteri gelap yang menyelimuti 7 kerajaan besar. Masalah menjadi semakin panas saat muncul cinta segitiga antara Alatariel, Ehren, dan Aiden. Konflik besar dari 7 kerajaan muncul dan menjadi awal dari sebuah era reformasi.



Cerita selengkapnya ada di bawah ini!

1 Reviews
(not enough ratings)
Translation Quality
Stability of Updates
Story Development
Character Design
World Background
Share your thoughts with others
Liked
newest
iniLiz
iniLiz

Akhirnya, genre yang aku tunggu-tunggu hadir juga! Latarnya kerajaan, ada fantasinya, ada misterinya, dan saja bisa olahraga otak. Masih banyak misteri di awal episode. Tapi aku percaya bahwa author bisa kasih plot twist yang membagongkan

3 years ago
1