Death Angel Death

Death Angel Death

Fantasy2 Chapters2.5K Views
Author: RACHREL
(not enough ratings)
Overview
Table of Contents
Synopsis

Rael, adalah tokoh antagonis tambahan yang menjadi anak buah dari seorang pembully di sebuah akademi sihir.



Setelah beberapa chapter awal, pembully itu nantinya akan menjadi rekan tokoh utama, meninggalkan Rael seperti dia tidak pernah ada sebelumnya.



Rael adalah saudara tiri dari Feivel, salah satu rekan tokoh utama juga, ayah mereka, Duke menikahi Ibu Rael, yang sebenarnya adalah penyihir hitam.



Penyihir hitam dan Rael mempunyai penyakit yang sama, penyakit yang memakani diri mereka dari dalam dan membuang seluruh mana mereka.



Tapi Rael bahkan tidak mempunyai niat untuk pulih.

0 Reviews
(not enough ratings)
Translation Quality
Stability of Updates
Story Development
Character Design
World Background
Share your thoughts with others