INDELIBLE

INDELIBLE

Realistic1 Chapters168 Views
Author: KHEMIRII
(not enough ratings)
Overview
Table of Contents
Synopsis

Semenjak pulang dari bermain, aku heran, mengapa terdapat mobil bersuara keras dan mengeluarkan laser merah dan biru di depan rumahku? Mengapa ibu kini selalu menangis saat tengah malam di kamarku? Apakah gara-gara Ayah? Apakah Ayah datang lagi?



Kalau gitu, sebagai seorang anak yang baik, aku akan menghilangkan hal-hal yang membuatnya sedih, lalu menjadikannya Ibu paling bahagia!

0 Reviews
(not enough ratings)
Translation Quality
Stability of Updates
Story Development
Character Design
World Background
Share your thoughts with others